Wikimedia Indonesia/Beasiswa Daring/Laporan Lany pirna

Nama kegiatan edit

Menambah Entri Wiktionary Sunda

Sukarelawan edit

Nama pengguna

Lany pirna

Anggota (opsional)

Sofi Solihah, Serigalakampus

Permohonan edit

Wikimedia Indonesia/Beasiswa Daring/Permohonan Lany pirna

Kegiatan edit

Kami menyunting selama 5 hari di bulan April, dengan rincian tanggal sebagai berikut: 11, 17, 18, 24, dan 25. Entri yang berhasil ditambahkan di Wiktionary basa Sunda sebanyak 425 entri, dengan rincian 164 entri oleh Lany pirna, 125 entri oleh Serigalakampus, dan 136 entri oleh Sofi Solihah. Jumlah semua entri dari pengguna Sofi Solihah tersebut sudah termasuk 10 entri yang lupa melakukan masuk log, entri tersebut adalah 10 entri yang lupa masuk log. Total entri tersebut sudah melebihi target (300 entri), dan hal ini menjadi kontribusi yang sangat berarti bagi kami dalam mengerjakan Beasiswa Daring ini.

Saran dan masukan edit

Kami sangat mengapresiasi kegiatan Beasiswa Daring yang diberikan oleh Wikimedia Indonesia, karena hal ini membuat para kontributor dapat mengembangkan potensi diri dalam kegiatan literasi. Harapan ke depannya, semoga kegiatan entri ini dapat meningkatkan kesadaran orang banyak akan pentingnya penggunaan kosa kata dalam kegiatan sehari-hari yang merujuk pada referensi yang dapat dipercaya.

Status edit

Laporan ini berstatus DITERIMA.